Imbas Utang Pajak, DJP Jawa Barat II Sandera Komisaris PT SI
GESAHKITA - Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (Kanwil DJP) Jawa Barat II melalui Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Cikarang Selatan melaksanakan tindakan penyanderaan (gijzeling)...
Dugaan Paket Proyek Konstruksi di RSUD Dr. Soetomo Menimbulkan Kerugian
Surabaya, GESAHKITA - Berdasarkan data yang dihimpun Tim Gesahkita, hasil Pemeriksaan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Jawa Timur menunjukkan adanya temuan signifikan berupa...
Kejanggalan Kritis: Dugaan Manipulasi Tanda Tangan dan Kelalaian Administrasi di Dokumen Perizinan Pabrik Kelapa Sawit Pt SDS
Gesahkita.com, Banyuasin – Tim media yang melakukan investigasi mendalam selama tiga minggu telah menemukan serangkaian kejanggalan yang mengkhawatirkan pada dokumen perizinan PT Sumber Diri...
Bea Cukai Gagalkan Penyelundupan Garmen Ilegal di Sunda Kelapa dan Tol Palembang-Lampung
GESAHKITA - Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) berhasil menggagalkan upaya peredaran produk garmen ilegal melalui dua operasi penindakan yang dilakukan secara terpisah. Operasi...
KPK Tetapkan Bupati Lampung Tengah dan 4 Orang Lainnya Tersangka Penerima Gratifikasi
GESAHKITA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengumumkan Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya (AW) dan adiknya, Ranu Hari Prasetyo (RNP), bersama tiga orang lainnya sebagai...
Diduga Terjadi Kekurangan Volume pada Proyek Dinas Pertanian Jatim Dengan Nilai Kerugian Mencapai Rp93,5 Juta
Surabaya, GESAHKITA - Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Jawa Timur menemukan adanya kekurangan volume pekerjaan dan ketidaksesuaian spesifikasi teknis pada empat paket proyek...
KPK Sita Uang Tunai dan Emas, Penetapan Tersangka Kasus Suap Proyek Lampung Tengah
GESAHKITA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengonfirmasi telah menjaring lima orang terkait operasi tangkap tangan (OTT) perkara suap proyek di Lampung Tengah. Dalam operasi...
KPK Amankan Lima Orang di Lampung, Termasuk Bupati Ardito Wijaya
GESAHKITA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengonfirmasi telah mengamankan Bupati Lampung Tengah, Ardito Wijaya, dalam Operasi Tangkap Tangan (OTT) terkait dugaan tindak pidana korupsi....
Belum Ditahan, Kejari Bandung Tunggu Izin Mendagri untuk Tersangka Wakil Wali Kota Erwin
GESAHKITA - Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Bandung secara resmi mengumumkan penetapan tersangka terhadap Wakil Wali Kota Bandung, Erwin, dan Anggota DPRD Kota Bandung periode...
Terkait Dugaan Suap Proyek, Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya Digiring ke KPK
GESAHKITA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengonfirmasi telah melakukan Operasi Tangkap Tangan (OTT) terhadap Bupati Lampung Tengah, Ardito Wijaya.
Wakil Ketua KPK, Fitroh Rohcahyanto, membenarkan...



















