PALEMBANG, GESAHKITA COM—- Pengecekan yang dilakukan pihak Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Sumatera Selatan (Sumsel) terhadap gudang sembako yang sebelumnya diduga milik pasangan HDCU yang disimpan Kantor DPW Nasdem Sumsel, Kamis (21/11/2024). Ternyata sembako milik Partai Nasdem yang dipersiapkan dalam rangka ulang tahun Partai Nasdem. “Kita Bawaslu Sumsel bersama dengan Bawaslu kota Palembang langsung mendatangi lokasi […]

Pelaku Pembunuhan Dimacan lindungan Palembang Akhirnya Ditangkap
PALEMBANG, GESAHKITA.COM—Pelaku pembunuhan sadis terhadap ibu dan putrinya di Palembang, Wasilah (39), dan Farah Atika Aliyah (15) pada Senin pagi, 15 April 2024, sudah berhasil ditangkap polisi. Informasinya, terduga pelaku tak lain pegawai suami korban sendiri. Pelaku diamankan tim gabungan Satreskrim Polrestabes Palembang dan Polsek jajaran, di wilayah hukum Polsek Sukarami, Selasa siang, 16 April […]